Friday, 24 October 2014






Cointellect itu web yang menawarkan mining bitcoin secara gratis dengan spek komputer yang agan punya. Hasil mining langsung jadi Euro dan bisa withdraw pake Paypal (minimal 10 EURO) sama Dogecoin (MIN. 0,1 EURO)


Caranya :

1. Daftar dulu di [ DISINI ]

2. Klik sign up trus diisi Informasi and , Untuk Invitation code isi  

3ae7656d


3. Setelah sign up ada confirmasi email agan + lisensi key nya di simpan di notepad ya gan.

Thursday, 23 October 2014

Pengertian HTML
Sebelum kita melanjutkan lebih dalam lagi tentang html Sebaiknya kita mengetahui apa itu html. HTML atau Hypertext Markup Language merupakan protokol yang digunakan untuk mentransfer data atau document dari web server ke browser kita (Internet Explorer, Netscape Navigator, NeoPlanet, dll). HTML dirancang untuk digunakan tanpa tergantung pada suatu platform tertentu. Dokumen HTML adalah suatu text biasa, dan disebut sebagai markup language karena mengandung tanda – tanda ( tag ) tertentu yang digunakan untuk menetukan tampilan suatu teks dan tingkat kepentingan dari teks tersebut dalam suatu dokumen. HTML inilah yang memungkinkan Anda menjelajah internet dan melihat halaman web yang menarik.
Pada dokumen HTML yang termasuk system bypertext, maka dari itu kita tidak harus   membaca dokumen tersebut secara urut dari atas kebawah atau sebaliknya. Ciri utama HTML adalah adanya tag dan elemen. Elemen tersebut adalah HEAD ini berfungsi  memberikan informasi tentang dokumen tersebut dan BODY yang berfungsi menentukan bagaimana isi suatu dokumen ditampilkan didalam browser.
Sekarang ini di pasaran terdapat banyak sekali HTML authoring (software yang digunakan untuk membuat atau mendesain halaman web). Macromedia Dreamweaver, Adobe GoLive, MS FrontPage sebagai contohnya. Tetapi tanpa mengetahui dasar-dasarnya kita tidak akan memperoleh hasil yang maksimal. Karena walaupun software-software tersebut semakin menawarkan kemudahan dalam membuat halaman web, tetapi biasanya seseorang masih perlu untuk mengedit halaman web tersebut secara manual. Terutama untuk halaman web yang sangat komplek.
Dalam tutorial ini Anda akan kami ajak untuk mengetahui dasar-dasar dari desain web. Yang dibutuhkan hanya sebuah word processor. Anda bisa menggunakan Notepad atau notepad++, WordPad, MS Word atau yang lainnya. Tapi yang paling mudah adalah menggunakan Notepad++.

   Struktur dasar HTML
HTML (Hypert Text Markup Language) merupakan bahasa pemrograman yang digunakan dalam pembuatan halaman web. Dalam penggunaannya sebagian besar    kode HTML tersebut harus terletak di antara tag kontainer. Yaitu diawali dengan <namatag> dan diakhiri dengan </namatag> (terdapat tanda "/").
Berikut ini adalah kerangka dasar dokumen HTML yang merupakan aturan dari W3 Consortium.
<HTML>
<HEAD>***bagian dari head***</HEAD>
<BODY>***bagian dari body***</BODY>
</HTML>
Sebuah halaman web minimal mempunyai empat buat tag, yaitu :
<HTML>
Sebagai tanda awal dokumen HTML.
<HEAD>
Sebagai informasi page header. Di dalam tag ini kita bisa meletakkan tag-tag TITLE, BASE, ISINDEX, LINK, SCRIPT, STYLE & META.
<TITLE>
Sebagai titel atau judul halaman. Kalimat yang terletak di dalam tag ini   akan muncul pada bagian paling atas browser Anda (pada title bar).
Contoh : <TITLE>Tips HTML -- www.klik-kanan.com</TITLE>

<BODY>
Di dalam tag ini bisa diletakkan berbagai page attribute seperti warna latar belakang, warna teks, warna link, warna visited link, warna active link dan lain-lain.

Atribut :
BGCOLOR, BACKGROUND, TEXT, LINK, VLINK, ALINK, LEFTMARGIN & TOPMARGIN.
Contoh :
<BODY bgcolor="#000000" background="images/pcb.gif" text="#FFFFFF" link="#FF0000" vlink="FFFF00" alink="#0000FF">
Sebuah contoh sederhana dokumen HTML :
     <HTML>
<HEAD>
<TITLE>Halaman pembuka
</TITLE>
</HEAD>
<BODY bgcolor="#FFFFFF" background="images/gambar1.gif" text="#FF0000">
Letakkan text, images, dan link Anda di sini
</BODY>
      </HTML>

Sunday, 19 October 2014

99 Kata Kata Bijak Terbaru


1. Orang-orang yang paling berbahagia tidak selalu memiliki hal-hal terbaik, mereka hanya berusaha menjadikan yang terbaik dari setiap hal yang hadir dalam hidupnya.

2. Seorang ibu tidak pernah memintamu untuk meletakkan dunia di tangannya, namun tutur kata yang halus, perangai yang santun, prilaku yang bertanggung jawab dari seorang anak yaitu kebahagiaan bagi seorang Ibu.

3. Terkadang rasa kecewa yang mendalam disebabkan oleh harapan diri yang terlalu tinggi terhadap sesuatu.

4. Masa lalumu tak mungkin menghambatmu, karena ia sudah berlalu. Hatimu yang lemahlah, yang menghambatmu.

5. Jika kehidupan membuat diri menangis, ingat ada ribuan kenangan indah yang membuat kita tersenyum.

6. Jika kamu ingin mengubah hidupmu, maka kamu harus memutuskan untuk segera melakukannya, bukan menunggu.